Monday 22 December 2014

Guardians of The Holy Sanctuary (Royal Paladin G Deck Profile)

Kali ini saya akan membahas deck Royal Paladin upgrade dari G-TD02 dengan tambahan G-BT01 serta BT16. Apa saja? Tentu saja adalah Knight of Blue Heaven, Altomille dan Seeker, Thing Saver Dragon beserta 2 G-Units, yaitu Vague Sacred Knight, Gablade dan Divine Sacred Dragon, Saint Blow Dragon.


G Extra Booster Set 01 : Roar of the Universe

"Roar of the Universe" adalah Extra Booster pertama dalam vanguard G dan mensupport clan Dimensional Police.


Saturday 20 December 2014

Interdimensional Command (Gear Chronicle Deck Profile)

Halo readers, kembali lagi bersama saya. Maaf banget kalo baru bisa muncul gara2 minggu2 kemaren padat tugas di kampus TT^TT.
Tugas aside, jadi sesuai dengan hasil vote yang telah dilakukan, sekarang saya akan membahas deck profile Gear Chronicle.


Thursday 27 November 2014

(Review) G-TD02 Divine Swordsman of the Shiny Star

Jadi sabtu kemaren orderan saya, yaitu G-TD02 telah sampai. Karena itu sekarang saya akan mereview trial deck ini sesuai dengan pandangan saya.


Saturday 15 November 2014

Solid Will of The Absolute Justice (Metalborgs Deck Profile)

Dimensional Police terbagi antara 2 kubu, yaitu Hero dan Villain. Tetapi bukan berati pada kubu Hero semua adalah sahabat, ada juga sisi Antihero. Kali ini saya akan membahas para Antihero yang merupakan rival dari Dimensional Robos, yaitu para Metalborgs.


Thursday 13 November 2014

Voice of The Deep Sea Divas (Duos Deck Profile)

Idol adalah fenomena yang sedang booming di dunia sekarang, termasuk vanguard tidak ketinggalan dari booming tersebut. Deck yang akan saya bahas kali ini adalah idol dengan tema black and white, apakah itu? Tidak lain mereka adalah anggota dari Project Duo, yang kali ini berbasis Reit dan Meer.


When A Hero Has Fallen (Link Joker Blaster Joker Deck Profile)