Thursday 13 November 2014

When A Hero Has Fallen (Link Joker Blaster Joker Deck Profile)



Hallo Blanc sama kembali hehe...
Sekarang Blanc sama mau berbicara tentang deck yang sangat kuat (tapi playstyle nya membosankan menurut blanc sama), yang tentu saja Blaster Joker!
Deck yang bisa meng lock seluruh rearguard musuh dalam sekejap. Tak hanya itu, dia juga bisa meng retire mate vanguard! Sehingga vanguard musuh tidak bisa pakai skill yang membutuhkan VG legion dan juga power attack nya tentunya berkurang. Sehingga cara satu-satunya adalah seperti Kai kun yaitu ride dan seek the mate ulang.

Langsung saja deck recipe nya:

Deck Recipe:

Grade 0:
x1 Star Vader, Brave Fang (Starter)
x4 Star Vader, Apollo Nail Dragon
x4 Star Vader, Null Chameleon
x4 Vortex Star Vader, Molybdenum
x4 Star Vader, Pixie Powder

Grade 1:
x4 Star Vader, Bolt Line
x3 Star Vader, Promethium (PG)
x1 Star Vader, Rejection Dragon (QW)
x3 Miniscule Star Vader, Mayoron
x3 Demon Claw Star Vader, Lanthanum

Grade 2:
x4 Companion Star Star Vader, Photon
x3 Furious Claw Star Vader, Niobium
x2 Silence Star Vader, Dilaton
x2 Star Vader, Colony Maker

Grade 3:
x4 Star Vader, Blaster Joker
x4 Star Vader, Garnet Star Dragon



Star Vader, Blaster Joker
[ACT](VC): Legion 20000 "Companion Star Star-vader, Photon" (If your opponent's vanguard is grade 3 or greater, this unit may return four cards from your drop zone into your deck once, search your deck for the specified card, and Legion)
[ACT](VC):[Counter Blast (2) & Soul Blast (2) & Choose one of your rear-guards with "Star-vader" in its card name, and lock it] If this unit is in Legion, lock all of your opponent's rear-guards, choose one of your opponent's Legion Mate, and retire it.
[AUTO](VC):[Choose one card with the same name as a unit in your (VC) from your hand, and put it into your soul] When this unit attacks a vanguard, you may pay the cost. If you do, this unit gets [Critical]+1 until end of that battle.

Sang main boss dari deck ini, Blaster Blade yang telah menjadi Link Joker. Dengan skill yang terbilang curang, yaitu lock semua rearguard dan retire mate musuh dengan cost yang lumayan murah. Bukan cuma itu, karena dia punya skill ketiga yaitu bisa masukan kartu yang sama dengan VC (antara Blaster Joker atau Photon kalau dalam keadaan legion) dan dia crit +1 saat attack! 
Gunakan skill ketiga ketika musuh belum legion atau masih miskin rear guard, lumayan untuk meng harass musuh ketika early game. Selain itu skill ini juga bisa digunakan untuk mengisi soul karena Blaster Joker butuh soulblast sebagai cost.


Star Vader, Garnet Star Dragon
[ACT](VC): Legion 20000 "Companion Star Star-vader, Photon" (If your opponent's vanguard is grade 3 or greater, this unit may return four cards from your drop zone into your deck once, search your deck for the specified card, and Legion)
[AUTO](VC):When this unit Legion, choose a rear-guard from your opponent's front row and back row, and lock them. (The locked card is turned face down, and cannot do anything. It turns face up at the end of the owner's turn.)
[AUTO](VC):When this unit attacks a vanguard, this unit gets [Power]+2000 until end of that battle.

Ace dari TD17, berperan sebagai boss sampingan di deck ini, karena Blanc sama merasa dia adalah boss sampingan yang paling cocok karena skill nya yang lock secara gratis, karena deck ini terbilang CB nya lumayan pas pas an, tanpa unflipper. Tips nya, gunakan dia ketika musuh pelit rearguard (biasanya di early game) dan juga bisa gunakan dia ketika CB mu sudah habis total dan bingung mau ngapain.


Companion Star Star Vader, Photon
[AUTO]:When this unit is placed on (RC), if you have a vanguard with "Star-vader" in its card name, and your opponent has a locked card, choose one of your opponent's rear-guards, and lock it. (The locked card is turned face down, and cannot do anything. It turns face up at the end of the owner's turn.)

Sang mate dari Garnet awalnya kemudian berubah menjadi mate dari Blaster Joker. Sebenarnya skill nya hanya terpakai kalau anda memakai Garnet atau ace lainnya karena Blaster Joker sudah meng lock semua rearguard. Tentu semua sudah tau combonya adalah Garnet lock dua lalu call dia dan lock 1 lagi sehingga memungkinkan "Triangle lock" (Lock kiri, kanan, dan belakang vanguard). 
Tips: Karena dia adalah mate dari BJ dan Garnet, jadi ketika BJ soul blast, usahakan soul blast dia supaya bisa tersedia ketika seek the mate.

How to Play:


Star Vader, Brave Fang
Oke kita mulai dari sang starter. Sang copy an dari Wingal dari memori Blaster Blade. Skill nya terbilang cukup lumayan mempressure musuh di mid game yaitu kalau dia boost dan hit, VG dalam keadaan legion, masuk soul dan omega lock 2 kartu musuh yang ke lock. Jadi lumayan juga untuk mengisi soul dan memperpanjang disable musuh.


Star Vader, Bolt Line
Kartu rare dari BT17, dengan skill kalau unit yang dia boost hit vanguard, omega lock satu kartu yang ke lock. Mirip seperti starternya, gunanya untuk pressure supaya musuh meng guard attack mu.


Minischule Star Vader, Mayoron
Copy an dari Maroon dari memori Blaster Blade. Kartu support untuk Blaster Joker dengan skill; rest dia, kalau vanguard mu dalam keadaan legion, pilih Blaster Joker di VC dan +10k! Maklum saja rarity nya adalah RR di MBT01 karena skill nya sadis mempump up Blaster Joker mu. 
Tips: Setelah dia rest, bisa kau gunakan untuk cost Blaster Joker yang butuh lock sebuah Star Vader.


Silence Star Vader, Dilaton
Copy an dari Gallatin dari memori Blaster Blade. Lagi lagi support untuk Blaster Joker dengan skill; saat di call, kalau vanguard dalam keadaan legion dan musuh punya 2 kartu atau lebih yang ke lock, search Blaster Joker dari deck dan ambil ke hand! 
Setelah mengambil Blaster Joker dari deck bisa langsung di combo dengan skill ke 3 Blaster Joker atau bisa juga untuk ride dan legion ulang untuk membalikan trigger ke deck.



Demon Claw Star Vader, Lanthanum & Furious Claw Star Vader, Niobium.
Kartu support klasik Link Joker dari BT12. Skill nya adalah +2k ketika ada yang ke lock. Kartu common ini memang agak sedikit payah dibanding power pumper yang lain karena cuma +2k sedangkan yang lain +3k, tapi bukan begitu maksudnya!
Skill Blaster Joker adalah lock semua rearguard yang berarti maximal adalah lock 5, berarti 2 kartu ini bisa mendapat power +2k x 5 yaitu total menjadi 10k!!


Star Vader, Colony Maker
Kartu klasik joker juga dari BT13, yang tentu semua sudah tau skillnya; Call, CB1, kalau ada yang ke lock superior call grade 1 kebawah. Tentu Blanc sama pakai hanya 2 karena Blaster Joker CB nya lumayan berat dan deck ini sekali lagi tanpa ada unflipper.
Tips:
  • Superior call Lanthanum untuk build up line power, karena ketika Blaster Joker berhasil lock semua, Lanthanum menjadi 17k power, boost dia +9k menjadi total 26k!!! sehingga musuh harus guard 20k.
  • Bisa juga superior call Mayoron untuk membuild up power Blaster Joker dan lock Mayoron untuk cost Blaster Joker.
Di awal Blanc sama bilang deck ini lumayan membosankan, kenapa? karena ini sangat VG dependant yakni Blaster Joker. Deck ini sangat kuat untuk melawan deck legion" yang lain karena dapat meretire mate. Setelah ruling baru soal perform legion dimana kalau vanguard sudah pernah dalam posisi legion, tidak bisa seek the mate lagi, sehingga itu menjadi advantage dari deck ini.
Sebagai contoh Sing Saver setelah dia memakai skill "restand" nya (sehingga terhitung kartu baru), lalu next turn kita retire matenya, next turn Sing Saver tidak bisa perform legion lagi karena sudah pernah ter legion ketika "restand".

Dilain pihak deck ini cukup sulit ketika melawan deck non legion dan deck yang rearguard nya kosong terus seperti Bermuda, Murakumo, Tachikaze, Shadow Paladin. Apalagi melawan deck yang bisa unlock seperti Alfred Monarch dan Ezel Scissors.

Kesimpulan, pakai skill Blaster Joker untuk mendisable dan retire mate musuh, lalu pump up power nya dengan Mayoron, dan juga pump up power rear guard dengan Lanthanum dan Niobium. Lalu juga jangan lupa pasang Bolt Line di back row untuk pressure dan omega lock. Ketika CB habis, ride Garnet Star untuk terus mendisable musuh.

That's all from Blanc sama, see you next time...


No comments:

Post a Comment